Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2024

Monitoring Penyaluran Bantuan Badan Pangan Nasional Kepada Masyarakat Desa Pampang oleh Babinsa

Gambar
GUNUNGKIDUL – Serda Budi Purnama Anggota Koramil 12/Paliyan Kodim 0730/Gunungkidul monitoring Kegiatan pendampingan penyaluran bantuan pangan beras Bulog dari Badan Pangan Nasional Kepada Masyarakat Kalurahan Pampang, Kapanewon Paliyan, Kabupaten Gunungkidul.Senin(26/02/2024). Adapun penerima penyaluran Bantuan Cadangan Pangan Beras Pemerintah (BCPBP) Tahun 2024 di Kalurahan Pampang sebanyak 504 KPM, bantuan tersebut berupa 10 kg/KPM yang disalurkan melalui PT Pos Indonesia. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa mengatakan, bantuan tersebut diberikan kepada keluarga yang memenuhi kriteria dan syarat sebagai keluarga kurang mampu, untuk memastikan kebutuhan dasar pangan keluarga terpenuhi. Penyaluran Bantuan ini menjadi bukti nyata dari kepedulian Pemerintah Pusat terhadap kesejahteraan masyarakatnya. Semoga bantuan ini dapat memberikan manfaat yang signifikan bagi keluarga penerima dan menjadi langkah positif dalam mendukung kehidupan ekonomi di tingkat desa,” tuturn

Kodim 0730/Gunungkidul Menerima Tim Verifikasi Dari Korem 072/Pamungkas.

Gambar
GUNUNGKIDUL - Tim Verifikasi Korem 072/Pamungkas di pimpin oleh Kepala Staf Korem 072/Pamungkas Kolonel Inf Hotlan Maratua Gurning bersama 12 anggota melaksanakan Verifikasi pemeriksaan kebenaran laporan yang di buat oleh Kodim 0730/Gunungkidul dalam rangka persiapan serah terima jabatan Dandim. Rombongan di terima langsung oleh Dandim Letkol Kav Anton Wahyudo di dampingi Perwira Staf dan anggota bertempat di ruang data di jln Kesatrian No.03, Kalurahan Wonosari, Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul,Kamis (22/02/2024) Dandim 0730/Gunungkidul Letkol Kav Anton Wahyudo saat menyambut tim Verifikasi menyampaikan "Selamat datang kepada Ketua Tim beserta rombongan di Kodim 0730/Gunungkidul yang mewakili Korem dan kami mohon maaf atas segala kekurangan pada kesempatan kali ini". Menindaklanjuti agenda rencana Sertijab, memang sudah menjadi kewajiban satuan melaksanakan Verifikasi untuk berita acara. Tentunya ada hal-hal yang perlu di cek di l

TMMD Ke-119 Sengkuyung Tahap I Tahun 2024 Kodim 0730/Gunungkidul Resmi Dibuka olah Bupati

Gambar
GUNUNGKIDUL – Bupati Gunungkidul H. Sunaryanta bersama Dandim 0730/Gunungkidul Letkol Kav Anton Wahyudo dan Forkopimda secara resmi membuka TMMD Sengkuyung tahap 1 tahun 2024 di lapangan Ngampiran, Kalurahan Melikan, Kapanewon Girisubo, Kabupaten Gunungkidul, Selasa (20/02/2024). Hal ini tentu saja di sambut antusias oleh para tamu undangan yang telah menantikan kedatangan Forkopimda sejak pagi. Secara simbolis TMMD Sengkuyung Tahap 1 tahun 2024 di Kalurahan Melikan Kapanewon Girisubo dibuka dengan upacara yang dipimpin langsung oleh Bupati Gunungkidul, H.Sunaryanta bertempat di lapangan Ngampiran Kalurahan Melikan. Dengan mengusung tema "Dharma Bhakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan Di Wilayah" kegiatan TMMD berlangsung selama 30 hari, mulai dari tanggal 20 Februari sampai dengan 20 Maret 2024. Sasaran kegiatan fisik adalah pembangunan infrastruktur berupa di antaranya kegiatan pembangunan Jalan T

Pemungutan suara Pilpres dan Pileg 2024 di wilayah Gunungkidul secara umum berlangsung dalam keadaan aman dan kondusif