Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2023

Dandim 0730/Gunungkidul Pimpin Ziarah Rombongan dalam Memperingati Hari Juang TNI AD Tahun 2023

Gambar
Gunungkidul. Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD Tahun 2023, Kodim 0730/Gunungkidul. melaksanakan ziarah rombongan di Taman Makam Pahlawan Taman Bakti No.56, Tawarsari, Budegan, Kap. Wonosari, Kabupaten Gunungkidul Kamis(14/12/23). Ziarah dipimpin Komandan Kodim 0730/Gunungkidul Letkol Kav Anton Wahyudo, dengan peserta ziarah Para Danramil beserta Anggota, Perwira Staf, dan anggota Militer/PNS, Ketua Persit Kartika Candra Kirana Cabang XXXI Kodim 0730/Gunungkidul. beserta Pengurus.

Peringati Hari Juang TNI AD Ke-78 Tahun 2023, Kodim Gunungkidul Melaksanakan Penanaman Pohon

Gambar
Gunungkidul. Dandim 0730/Gunungkidul Letkol Kav Anton Wahyudo melaksanakan kegiatan Penanaman Pohon di Obwis Punthukkepuh Padukuhan Kepuhsari, Kalurahan Katongan, Kab. Gunungkidul. Kamis (14/12/2023) Dalam rangka memperingati Hari Juang Kartika TNI AD, Kodim 0730/Gunungkidul menggelar kegiatan Penanaman Pohon dengan tema “TNI AD Bersama Rakyat, Bersatu Dengan Alam Untuk NKRI”.

Dalam rangka Peringati Hari Juang TNI AD 2023,Kodim 0730/Gunungkidul Gelar Karya Bakti Bersihkan Pasar.

Gambar
Gunungkidul. Kodim 0730/Gunungkidul gelar karya bakti membersihkan lingkungan pasar Wot Galeh, Kalurahan Pilangrejo, Kapanewon Nglipar, Kabupaten Gunungkidul. Dalam rangka membersihkan tempat Selokan dan Area Pasar serta Pemberian Baksos Sembako, Kamis (14/12/2023). Komandan Kodim 0730/Gunungkidul Letkol Kav Anton Wahyudo. melalui Pasiter Kodim 0730/Gunungkidul Kapten Cba Tri Aji Laga menjelaskan bahwa dalam kegiatan karya bakti kali ini melibatkan personil Kodim 0730/Gunungkidul dibantu Polri, Senkom, Forkopimcam dan masyarakat sekitar.

Dandim 0730/Gunungkidul Anjangsana Kepada Veteran dan Warakawuri di Hari Juang TNI-AD Ke-78 Tahun 2023

Gambar
Gunungkidul. Komandan Kodim 0730/Gunungkidul Letkol Kav Anton Wahyudo laksanakan Kegiatan Bakti Sosial Anjangsana kepada Veteran dan Warakawuri di Gunungkidul, didampingi Pasipers Kodim 0730/Gunungkidul Lettu Inf Sumardi, Danramil 01/Wonosari Lettu Chb Sugeng, Anggota Koramil 01/Wonosari, Danramil 03/Patuk Lettu Arh Tedi W. Danramil 09/Rongkop Kapten Inf Suwardi, Danramil 12/Paliyan Kapten Inf Redani, Danramil 14/Gedangsari Kapten Chb Wahyudi dan Anggota Babinsa,Kamis (14/12/2023). Kegiatan Bakti Sosial Anjangsana dalam Rangka Hari Juang Kartika TNI-AD Ke-78, Dandim 0730/Gunungkidul beserta rombongan mendatangin kediaman salah satunya di rumah Bapak Sukirman Padukuhan Trukan, Kal. Nglegi, Kap. Patuk. Anggota LVRI Gunungkidul. dan Rumah Ibu Sakiman/Suparti, Padukuhan Selang 3 Kal. Selang. Anggota LVRI Gunungkidul.

Gerak Cepat, Babinsa Pucanganom Koramil 09/Rongkop Bantu Petugas Kebakaran Padamkan Api.

Gambar
GUNUNGKIDUL - Babinsa Koramil 09/Rongkop Kodim 0730/Gunungkidul Serka Aris Wikuntara bergerak cepat membantu petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) memadamkan api yang membakar 1 unit rumah milik bapak Sarnoto(78) dan istrinya Ibu Kartini(78), warga di dusun Dengok 02, Kalurahan Pucanganom, Kapanewon Rongkop, Kabupaten Gunungkidul.Senin, (11/12/2023). Serka Aris Wikuntara Babinsa Kalurahan Pucanganom Koramil 09 Rongkop, Kodim 0730/Gunungkidul  menuturkan mendapatkan informasi dari bapak dukuh Dengok(Pak Muncar) bahwa ada kebakaran di wilayah Binaan Teritorialnya, Serka Aris Wikuntara Babinsa Kalurahan Pucanganom, Kapanewon Rongkop langsung bergegas untuk mendatangi TKP membantu petugas Damkar memadamkan api yang telah membakar rumah bapak Sarnoto. “Bersama petugas Damkar, Kepolisian, BPBD, relawan dan di bantu masyarakat kita bergotong royong memadamkan kobaran api yang telah membakar rumah kontrakan warga ini. Alhamdulillah setelah berselang beberapa wa

Musim Penghujan Tiba,Dandim 0730/Gunungkidul Kerahkan Anggota dalam Pembersihan Aliran Sungai

Gambar
Wonosari, Upaya Penanggulangan banjir memasuki Hujan, Dandim 0730/Gk  Letkol Kav Anton Wahyudo Terjunkan Anggota Pembersihan Aliran Air menuju ke sungai dengan juga menyiapkan Jaring sekat guna mudahnya Penanganan terjadinya Sumbatan agar warga lebih mudah dalam mengevakuasi melalui jaring yang disediakan.Selasa,05.12.2023. Dalam pelaksaanaan, sebanyak 1 SST Anggota Siaga dipimpin Kapten Cba Tri Aji Laga (pasiterdim) dan Pasiops Kapten Inf Ari.M melaksanakan pembersihan sampah dan pemasangan jaring Sekat bersama Perangkat desa,masyarakat babinsa  dan aipda Surya Bhabinkamtibmas di Taman Pancuran Desa Siraman Wonosari Gunungkidul.(Pen0730).